Setelah berhasil menetaskan teropong digital dengan tipe
DEV-3, kali ini Sony pun kembali berinovasi dengan teropong digital terbarunya.
Teropong digital dengan tipe
DEV-50 ini merupakan manuver terbaru Sony dalam mengembangkan teropong berteknologi canggih untuk keperluan investigasi maupun militer.
Meskipun kemampuan DEV-3 sudah terbilang canggih dengan kemampuan zoom in/out, mendeteksi objek bergerak, mengambil gambar, serta merekam dan memainkan film dalam format 3D, namun Sony tampaknya belum puas dengan produknya tersebut.
Spesifikasi :Kemampuan zoom : up to 25XKemampuan merekam : 1080p 60FPS dalam format 2D, dan 1080i 60FPS dalam format 3D.
Sensor lensa : 20.4 Megapixel
Fitur : Tahan air dan debu, Memori terekam dalam
SD/Memory Stick, dan slot HDMI.
Oleh karena itu, maka Sony pun menghadirkan tipe DEV-50 ini sebagau upgrade-annya. Teropong terbaru ini diklaim mampu bertugas dua kali lebih canggih dari DEV-3.
Semua hal itu dilatarbelakangi oleh banyaknya jeroan dan fitur terbaru yang dibenamkan di dalam DEV-50.
Tak hanya itu, teropong yang
dibanderol seharga $2000 ini juga di desain lebih mungil dibandingkan dengan teropong digital terdahulunya.
0 comments:
Post a Comment